SEBATAS MIMPI: KAMU


Malam ini 
aku mendapatimu hadir dalam mimpi
Mata lincahmu memandang tajam
Terlihat rindu selalu kau tanam

pada harapan nyata yang tak kunjung datang

Siang nanti 
mimpi mungkin kembali menghampiri
Serupa cerita belum bertemu akhir
menggenang dibawah alam bawah sadar

terbawa lelap beratap gelap

Kamu dan juga Malam. Photo Courtesy of: 2.bp.blogspot.com
Berkata-kata tapi tak ada
Mengarsir rindu ingin bertemu
Menghampiri mengajak pergi
: Kamu sebatas mimpi

Related Posts:

Official Line Ruang Baca Mugi Jaya

Official Line Ruang Baca Mugi Jaya
Follow